SEJARAH KOMPUTER

          Komputer berasal dari bahasa latin, yaitu "computare" yang berarti menghitung.
Dapat dikatakan bahwa komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data, sesuai dengan instruksi yang diberikan.
Definisi komputer dari bebebrapa tokoh semakin berkembang, Salah satunya definisi dari Robert H. Blissmer, yang menyatakan bahwa komputer adalah suatau alat elektronik yang mampu melakukan berbagai tugas, yaitu menerima input, memproses input sesuai programnya, menyimpan perintah dan hasil pengolahan, menyediakan output dalam bentuk informasi.
          Bermula dengan terjadinya Perang Dunia II, negara-negara yang terlibat dalam perang berusaha mengembangkan komputer untuk mendayagunakan potensi strategis yang dimiliki komputer.Hal ini meningkatkan pendanaan pengembangan komputer serta memepercepat kemajuan dalam teknik komputer.
Contoh  :
 
  1. ENIAC (Elektronic Nemerical Integrator and Computer)

  
 2.   Transistor 



3.   IC (Integrated Circuit)



4.   CHIP



5.   Apple Macintosh


Dari Generasi ke generasi komputer terus mengalami perkembangan baik itu dari segi ukuran, kecepatan, kapasitas, dan tentunya kwantitas.
Sampai saat ini, komputer telah mengalami lima tahapan perkembangan generasi yaitu:

  1. Generasi pertama, komputer masih terdiri dari tube vacum  dan silinder magnetic
  2. Generasi kedua, tube vakum digantikan oleh transistor.
  3. Generasi kegita, ukuran ukuran komputer berubah, yang disebabkan karena komponen-komponen penyusun dipadatkan dalam satu chip atau biasa juga disebut IC (Integrated Circuit)
  4. Generasi keempat, komputer ini mulai disebarluaskan penggunaannya pada masyarakat.
  5. Generasi kelima, komputer generasi ini sangat sulit didefinisikan sebab masih sangat muda.

Share this article :
+
This is the oldest page
0 Komentar untuk "SEJARAH KOMPUTER"

Popular Posts